Sering Tidur Menggunakan Earphone? Hati-hati, ini Dampaknya!

Bahaya pakai headset sambil dibawa tidur via (aquiethouse.com)

Mendengarkan lagu sebelum tertidur memang dapat menenangkan, tapi ternyata jika mendengarkannya dengan earphone bisa terjadi hal-hal yang tidak diinginkan. Simak penjelasan di bawah ini:

  1. Mengurangi pendengaran

Suara yang didengar dalam volume tinggi dan jangka waktu yang lama dapat merusak pendengaran. Karena saat kita tertidur harusnya organ-organ dalam tubuh kita beristirahat.

  1. Peradangan saluran telinga

Sering disebut juga sebagai Otitis Externa, dimana terjadi peradangan pada saluran luar telinga. Akan membuat kulit telinga aus dan masuk cairan ke dalam telinga.

  1. Kematian sel di telinga

Jika tertidur, kita tidak tahu bagaimana letak posisi earphone di telinga kita. Hal buruk dapat terjadi jika earphone lama-kelamaan akan menekan kulit dan akan terkikis yang parahnya akan terjadi kematian jaringan.

  1. Infeksi telinga

Tidur rata-rata menghabiskan waktu sekitar 7 jam sehari dalam hidup kita. Jika memakai earphone selama tidur tersebut, akan membuat bakteri menumpuk karena udara tertahan oleh earphone yang menempel. Bakteri yang menumpuk dapat mengakibatkan infeksi telinga.


Sumber: Liputan 6

Penulis: Reyhan Gyanie

Categories: Health

Tagged as:

Leave a Reply

Fill in your details below or click an icon to log in:

Gravatar
WordPress.com Logo

You are commenting using your WordPress.com account. Log Out /  Change )

Google photo

You are commenting using your Google account. Log Out /  Change )

Twitter picture

You are commenting using your Twitter account. Log Out /  Change )

Facebook photo

You are commenting using your Facebook account. Log Out /  Change )

Connecting to %s

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.